Personil Polsek Pontianak Selatan melaksanakan Pengamanan Aksi Damai mahasiswa dan masyarakat kalbar menggugat


PONTIANAK, Kalbar – Personil Polsek Pontianak Selatan melaksanakan Pengamanan Aksi Damai mahasiswa dan masyarakat kalbar menggugat, Jumat (30/07/2021).

Pada giat tersebut personil Polsek pontianak selatan pengamanan dan monitoring aksi damai mahasiswa dan masyarakat kalbar menggugat di gedung dprd dan menyampaikan kepada pendemo untuk tidak berbuat anarkis dan tertib dan juga mematuhi Prokes Covid 19.

Kapolsek Pontianak Selatan AKP Aulia Hadiputra, SH.S.I.K mengatakan bahwa Polri dekat dengan masyarakat karena Polri sebagai pelayan masyarakat harus selalu menjalin hubungan dan kerjasama yang baik, terlebih dalam masalah penanganan unjuk rasa dan pencegahan penyebaran virus Corona (Covid-19) saat ini.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Wakapolsek Pontianak Selatan pimpin pelaksanaan Apel pagi personil Polsek Pontianak Selatan

Sambut hari Bhayangkara yang ke 76, Kompol Anton Satriadi buka Turnamen Futsal Piala Kapolres Cup Series 4

Siswa Sekolah Polisi Negara Polda Kalbar sebanyak 200 orang diserahkan ke Polresta Pontianak Kota untuk menjalani Latihan Kerja (Latja) bertempat di Aula Mapolresta Pontianak Kota